Yayasan Dunsanak Tampa Batas Nasional, Galang Dana Untuk Palestina

0
126
Dunsanak Tampa Batas
Pasaman Barat | AndoraNews : Yayasan dunsanak tampa batas nasional (YDTB) sekretariat Simpang Empat, melaksanakan kegiatan pengalanan dana untuk membantu warga palestina di batang toman kecamatan pasaman kabupaten pasaman batat, senin, 5 november 2023.

Yayasan dengan moto “beda warna satu rasa” itu melaksanakan kegiatan penggalangan dana di jalan lintas sipang ampek padang tepatnya di samping simpang polsek pasaman.

Ketua YDTB simpang ampek Misbah S.Hi mengatakan kegiatan tersebut merupakan kali yang kedua dilaksanakan.DUNSANAK TAMPA BATAS

“dana ini digunakan untuk membantu meringankan beban saudara saudara kita dipaletina sebagai bentuk solidaritas dan aksi kemanusiaan antar umat beragama,” ujarnya.

Ia menambahkan yayasan dunsanak tampa batas (YDTB) telah berdiri semenjak tahun 2020 yang di gagas oleh om siswanto selaku ketua umum nasional.

Untuk wilayah pasaman barat yayasan dunsanak tampa batas (YDTB) sekretariat simpang empat selalu melakukan aksi sosial dalam bentuk moril dan materil.DUNSANAK TAMPA BATAS

Sesuai visi dan misi yayasan dunsanak tampa batas (YDTB), program kegiatannya adalah aksi sosial dan peduli sesama.

“ini adalah bentuk kepedulian kita terhadap sesama muslim, kita peduli kepada rakyat palestina dan mendukung penuh kebebasan palestina, ” ungkapnya

(Akir)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini